Kumpulan Cara Budidaya Kutu Air Yang Paling Mudah

Kumpulan Cara Budidaya Kutu Air Yang Paling Mudah

Budidaya kutu air menjadi salah satu jenis usaha yang menjanjikan. Dan sangat menarik karena usaha ini tidak perlu modal yang banyak. Sehingga pelaku budidaya kutu air bisa mendapatkan margin yang lebih besar dibandingkan dengan usaha budidaya lainnya.

Cara budidaya kutu air sendiri sebenarnya sangat mudah. Banyak cara budidaya kutu air yang bisa diterapkan. Mulai dari metode sederhana hingga semi intensif. Semuanya bisa anda coba.

Ada juga pelaku bisnis budidaya kutu air yang juga mengatakan memiliki empang kosong dan dibiarkan begitu saja. Alhasil banyak kutu air yang berkembang biak di empang miliknya.

Cukup mudah bukan ?

Tetapi, banyak juga yang mencoba budidaya kutu air tapi tidak berhasil. Meskipun mudah dan tidak rumit tetap saja budidaya kutu air membutuhkan perawatan yang intensif. Terlebih jika anda menginginkan usaha budidaya kutu air yang anda kelola mendapatkan hasil yang maksimal.

Berikut ini beberapa metode atau cara budidaya kutu air yang paling mudah.
Anda bisa memilih cara budidaya kutu air yang efektif menurut anda. Dan mendapatkan keuntungan yang lebih banyak.

1. Budidaya Kutu Air Media Kol Atau Sawi

Cara budidaya air yang satu ini merupakan cara budidaya kutu air yang paling mudah. Bahkan hampir semua orang dapat menerapkan metode budidaya kutu air yang satu ini.

Tetapi kekurangan dari teknik ini yaitu tidak bisa di maksimalkan untuk skala bisnis. Karena kuantitas yang dihasilkan tidaklah terlalu banyak.
Apabila anda akan mencoba budidaya kutu air menggunakan metode ini, silahkan ikuti panduan lengkapnya di Disini

2. Budidaya Kutu Air Media Kotoran Dan Ampas Kelapa

Metode budidaya kutu air yang kedua yaitu menggunakan kotoran dan ampas kelapa sebagai medianya. Cara ini mendapatkan kuantitas hasil yang cukup banyak. Dan bisa di optimalkan untuk skala bisnis. Metode budidayanya pun juga cukup mudah.

Kelebihan dari metode ini yaitu bahan baku medianya yang cukup murah. Bahkan jika tempat tinggal anda di pedesaan, tentu tidaklah sulit untuk mendapatkan bahan baku media ini.
Jika anda tertarik untuk mencobanya, silahkan ikut cara lengkapnya di Disini

3. Budidaya Kutu Air Media Susu Dan Teh

Cara budidaya kutu air yang terkahir yaitu menggunakan media susu dan teh. Sebenarnya susu dan teh ini bukanlah untuk media. Tetapi untuk pakan kutu air itu sendiri.

Kuantitas hasil dari metode ini juga cukup banyak. Dan bisa juga diaplikasikan dalam skala bisnis. Untuk mencoba menerapkan metode ini, anda bisa baca langkah-langkah lengkapnya di Disini

Itulah 3 cara budidaya kutu air yang bisa anda terapkan di rumah. Yang terpenting dalam budidaya kutu air yaitu luas penampang media. Semakin luas, tentu akan mendapatkan kuantitas yang lebih banyak.